5 Daftar Harga Laptop Bekas

Harga Laptop Bekas Tritop.co.id

Harga Laptop Bekas – Semakin lama kebutuhan makin tinggi, apalagi dalam bidang teknologi. Semua dikerjakan secara online mulai dari, pekerjaan, sekolah, kuliah,pertemuan, dll.

Semua itu diperlukan alat khusus yang dapat mempermudah kita dalam melakukannya, seperti Laptop atau Handphone(HP). Laptop banyak digunakan orang untuk hiburan, bekerja, menyelesaikan tugas sekolah dan kuliah, serta meeting dengan sangat mudah.

Dalam memilih laptop yang tepat sesuai kebutuhan, kamu pasti masih bingung? Apalagi dengan dana yang minim. Untuk itu kami sajikan beberapa harga laptop bekas yang sesuai dengan budget mu, Yuk simak baik-baik artikel ini!

Daftar Harga Laptop Bekas

1. Laptop Lenovo Thinkpad X230 

Dengan Spesifikasi :

  • Processor : Intel Core i5 Gen 3
  • RAM : 4 GB
  • Penyimpanan : 320 GB HDD
  • Kartu Grafis : Intel HD graphic
  • PORT : VGA Port , SD card slot, USB 2.0 , Combo Headphone , LAN, SD memory reader
  • Layar : 12″ inch

Masih bagus digunakan untuk pekerjaan MS OFFICE, Nonton Youtube, ZOOM,  tidak cocok untuk bermain game-game berat tapi untuk game ringan masih bisa. 

Laptop ini bisa kamu dapatkan dengan harga 3 Juta an

2. Dell Latitude E6410

Dengan Spesifikasi :

  • Processor : Intel Core i5-M520 2.3 Ghz
  • RAM : 4 GB
  • Penyimpanan : HDD 320GB
  • Layar : 14 Inchi LED

Laptop ini juga masih bagus untuk pekerjaan kantoran seperti MS OFFICE, juga untuk hiburan seperti nonton film, dll. Tapi tidak cocok untuk bermain game-game berat.

Laptop ini bisa kamu dapatkan dengan harga 2 Juta an

Baca Juga :  Jual Laptop Bekas Karawang

3. Lenovo Thinkpad X220 Core i5

Spesifikasi :

  • Processor : INTEL CORE i5-2520M
  • RAM : 4 GB
  • Penyimpanan : HDD 320 GB
  • Kartu Grafis : Intel HD Graphics
  • PORT : USB port , VGA Port, LAN, HDMI Mini Port, Jack Audio, Card Reader
  • Layar : 12″ inch

Laptop selanjutnya yaitu lenovo Thinkpad x220 Core i5. Laptop ini masih bagus digunakan dalam pekerjaan MS OFFiCE atau buat nugas juga enak. Meeting dengan teman kantor juga masih lancar, apalagi buat nonton film bersama keluarga.

Kamu bisa dapatkan laptop ini dengan harga 2 Juta an

4. Laptop Dell E4310

cdn2.electronicscrazy.sg

Untuk laptop bekas murah selanjutnya yaitu Dell E4310 dengan Spesifikasi :

  • Processor : INTEL CORE i5 540M
  • RAM : 4 GB
  • Penyimpanan : HDD 320 GB
  • Kartu Grafis : Intel HD Graphics
  • PORT : USB Port , VGA Port, LAN, Jack Audio, Card Reader
  • Layar : 13 Inch

Kamu bisa dapatkan laptop ini dengan harga 2 Juta an, dengan kegunaan yang banyak, Karena memiliki RAM yang besar dan sudah core i5 juga penyimpanan 320 gb.

Kamu dapat menyimpan banyak file besar dengan mudah dan aman.

Laptop ini tidak cocok untuk game-game berat.

5. Lenovo Thinkpad X260

Spesifikasi

  • Processor : Intel Core i5 Gen 6Th
  • RAM : 8GB / 16GB
  • Penyimpanan : HDD 500GB / SSD 128/256GB
  • Kartu Grafis : Intel HD graphics
  • Layar : 12 Inch

Dengan harga 4 Juta an laptop ini masih bisa digunakan untuk editing ringan menggunakan Photoshop atau Corel atau dipakai untuk pekerjaan kantoran juga bagus. Tapi untuk editing dengan file yang besar tidak disarankan. Untuk game ringan masih bisa, dan  tidak disarankan untuk game-game berat.

Nah, itulah beberapa harga laptop bekas dari yang paling murah sampai yang mahal, tentu semua itu sesuai budget yang kamu punya. Apa kamu sudah menemukan laptop pilihanmu?

Baca Juga :  8 Daftar Harga Laptop HP

Jika kamu memiliki laptop bekas dan mau menjualnya, bisa langsung hubungi kami di nomor wa 085333000861, atau kunjungi situs tritop.co.id.

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *